Mau Jadi Panwascam Bawaslu Pandeglang, Yuk Cari Tahu di sini

Culasatu.com – Bawaslu Kabupaten Pandeglang umumkan rekrutmen pendaftaran panitia pengawas pemilihan umum (Panswaslu) tingkat Kecamatan di Kabupaten Pandeglang

Hal tersebut tertuang berdasarkan Keputusan Panitia Kelompok Kerja (Pokja) Pembentukan Panwaslu Kecamatan pada Pemilu Serentak Tahun 2024 Nomor 076/KP.01.00/K.BT-02/9/2022

Bacaan Lainnya

Bahwa Bawaslu Kabupaten Pandeglang membuka kesempatan bagi masyarakat yang ingin terlibat untuk menjadi calon anggota Panwaslu di 35 Kecamatan di Kabupaten Pandeglang.

Adapun jadwal pendaftaran dilaksanakan pada tanggal 21 S/d 27 September 2022, pengumuman lengkap dan dokumen persyaratan yang harus dipenuhi dapat diakses dilaman resmi Bawaslu Kabupaten Pandeglang

Pos terkait

banner 900x100

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *